Bahan bahan yang harus disiapkan Bubur Lemu Sayur Terik
- Bahan bubur :.
- 400 gram beras (saya pakai jasmine rice).
- 2500 ml air untuk merebus beras.
- 2 lmbr daun salam.
- 1 batang serai.
- 400 ml santan kental (saya pakai santan instant).
- secukupnya garam.
- Bahan sayur terik :.
- 8 buah telur rebus, kupas.
- 150 gram tahu coklat (8 buah).
- 400 ml santan kental(tambahkan 400air).
- 2 buah potong ayam.
- 3 siung bawang putih (haluskan).
- 2 lembar daun salam.
- 4 buah kemiri sangrai, haluskan.
- secukupnya garam.
- secukupnya gula putih.
- 2 cm lengkuas, geprek.
- 1 buah bawang merah ukuran besar, kurang lebih 50 gram.
Cara Membuat Bubur Lemu Sayur Terik Yang Simple Dijamin Sedap
- Siapkan bahan-bahan untuk bubur.
- Cuci beras. Masukkan ke dalam panci beri air, daun salam dan serai. Aduk-aduk sampai kental.
- Tambahkan santan dan garam. Aduk rata masak sampai matang. Sisihkan.
- Siapkan bahan-bahan untuk membuat sayur terik.
- Tumis bumbu halus, tambahkan serai, daun salam hingga harum.
- Didihkan santan, masukkan bumbu. Telur rebus, ayam dan tahu. Tambahkan garam dan gula. Cicipi rasa. Aduk sampai matang. Angkat. Sajikan bersama bubur lemu.